Senin, 15 Agustus 2016

Membuat Link Email Dalam HTML



Sering kali Anda perlu untuk membuat link yang memungkinkan user dapat langsung mengklik untuk mengirimkan email ke account email Anda. Ini bisa juga langsung diakomodasi oleh HTML. Namun hati-hati, teknik ini juga bisa mendorong robot dari spammer untuk menuju ke website Anda. Karena itu jangan gunakan kecuali jika terpaksa

Untuk membuat link langsung ke email, format kode yang dapat Anda gunakan adalah seperti berikut:

 <a href="mailto:alamatemail@provider.com">Klik untuk kirim email ke saya</A> 

Implementasinya tinggal Anda mengklik link tersebut, maka terbuka software mail client Anda, seperti Outlook atau Thunderbird dan kemudian Anda bisa mengirim email. 



11 komentar:

  1. Mantap x caranya gan...izin copas ya...

    BalasHapus
  2. jadi klau orang klik itu link emailnya otomatis msuk ke email kita ?

    BalasHapus
  3. Tutorialnya bagus nih gan utk blogger newbi sprti saya.

    BalasHapus
  4. herf/nilai attribut htmlnya pake yahoo bisa gk gan...

    BalasHapus
  5. Hampir mirip dengan link hidup ya gan cuma bedanya ada 'mailto'

    BalasHapus
  6. saya praktekan dulu gan.. makasih infonya

    BalasHapus
  7. ini kalo di klik keluar pop-up ym/gmail gitu ya gan?

    BalasHapus